5 HP Xiaomi murah di bawah 2 Jutaan Terbaru 2019

5 HP Xiaomi murah di bawah 2 Jutaan Terbaru 2019



Xiaomi merupakan vendor gadget asal china yang di bilang sangat memukau bahkan sangat di tunggu-tunggu akan produknya di tanah air, dengan begitu semua produk Xiaomi yang di pasarkan di tanah air selalu disambut manis oleh para masyarakat, di sebabkan oleh semua spesifikasi  serta fitur dan design yang di tanam dalam setiap handphonenya selalu mengikuti trend teknologi terbaru.

Mungkin beberapa tahun belakangan banyak diantara kita yang menganggap produk-produk dari negara china kurang baik, bahkan ada juga yang gengsi untuk memakainnya.

Nah di bawah ini merupakan beberapa daftar Hp Xiaomi murah lengkap dengan spesifikasinnya :

1. Xiaomi Mi Play.



Xiaomi Mi Play menjadi seri pertama di lini Mi Play Series. Hadir mengusung konsep desain waterdrop display notch. Termasuk menggunakan Cover Desain dengan warna gradasi. Xiaomi Mi Play sendiri dengan Prosessor MediaTek HElio P35 dengan memori RAM 4GB dan ROM 64GB. Sayangnya, dual kamera yang di pasang pada Mi Play terbilang standar yaitu hanya beresolusi 13MP+2MP. Sementara kamera depannya Cuma didukung sensor 8MP.

2. Xiaomi Mi A2 Lite.


Beda Versi Mi A2 Lite dan Mi A2 mulai dari layar lebih kecil, dan notch di atas layar, prosesor yang lebih rendah (snapdragon 625). Namanya juga versi murah, tentu spesifikasi di downgrade dari versi utamanya. Xiaomi Mi A2 Lite, memiliki 3 versi RAM 4GB/ROM 64 GB, RAM 4GB/32GB dan RAM 3GB/32GB.

3. Xiaomi Mi A1.


Xiaomi Mi A1 dilengkapi dual kamera dengan fitur 2x optical zoom, itu belum termasuk penambahan fitur Beauty 3.0 yang akan mempercantik wajah dalam berbagi warna kulit. Untuk lensa telefoto 50mm memiliki resolusi 12MP dan resolusi yang sama 12MP untuk lensa 26 mm wide-angle yang menawarkan pengalaman kamera DSLR.

3. Xiaomi Redmi Note 5.



Tentu saja sulit mendapatkan hp murah spek dewa sesuai kemauan kita. Namun Xiaomi tampaknya berusaha untuk itu. Coba saja ilhat kebih jelas spesifikasi Xiaomi Redmi Note 5, mungkin saja masuk dalam kriteria hp murah spek tinggi versi Anda. RAM 4GB ROM 64GB.

4. Xiaomi Mi 5X.



Salah Satu keunikan hp RAM besar ini adalah pada hasil kameranya. Diklaim memiliki kejernihan dan ketajaman yang tak kalah dengan DSLR. Cocok bagi Anda yang punya hobi memotret dengan menggunakan kamera ponsel. Secara spesifikasi, Xiaomi Mi 5X ini sangat identik dengan Xiaomi Mi A1. Bedanya Xiaomi Mi 5X menggunakan MUI sedangkan Mi A1 berjalan dengan UI Android One. 


Nah, itulah beberapa Hp Xiaomi murah yang tentunya dengan spesifikasi mengikuti trend teknologi zaman, mungkin saja kriteria Hp Xiaomi di atas masuk ke dalam pilihan sobat, akhir kata, Sekian ! ^_^






Belum ada Komentar untuk "5 HP Xiaomi murah di bawah 2 Jutaan Terbaru 2019"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel